
Detail Cast dan Crew Film Room (2015)
Genre : Drama
Sutradara : Lenny Abrahamson
Penulis : Emma Donoghue
Pemain Film :
Brie Larson sebagai (Ma)
Jacob Tremblay sebagai (Jack)
Sean Bridgers sebagai (Old Nick)
Wendy Crewson sebagai (Talk Show Hostess)
Sandy McMaster sebagai (Veteran)
Matt Gordon sebagai (Doug)
Amanda Brugel sebagai (Officer Parker)
Joe Pingue sebagai (Officer Grabowski)
Joan Allen sebagai (Nancy)
Tanggal Tayang : 16 Oktober 2015
Rumah Produksi : Element Pictures
Durasi Film : 118 Menit
MPAA : R
Sinopsis Film Room (2015)
Film drama "Room" bercerita tentang anak yang berusia lima tahun bernama Jack (Jacob Tremblay) dan Ma (Brie Larson) yang hidup dalam lingkungan yang sangat tertutup. Setelah mereka berdua berhasil keluar dari lingkungan tersebut Ma harus menjaga Jack dengan penuh kasih sayang. Dia juga harus merawatnya dengan setulus hati, walaupun mereka berdua hanya tinggal di sebuah rumah kecil.
Jack sendiri merasa bangga walu hidup di dalam rumah kecil tersebut, dia beranggapan kalau sudah berapa dekat dengan Ma, hatinya sudah tentram.
Baca juga sinopsis : Relationshit (2015)
Trailer Film Room (2015)